Popular Post

Kamis, 16 Mei 2013


BANYAK persoalan yang bisa memicu pertengkaran antara suami dan istri. Salah satunya adalah yang disebabkan karena adanya masalah dalam kehidupan seksual mereka.

Ya, urusan seks memang kerap menjadi masalah. Misalnya saja, tidak ada gairah yang dirasakan lagi atau dengan kata lain libido menurun. Meski begitu, masih banyak cara untuk memperbaiknya.  
Namun sebelum urusan tersebut merunyamkan kehidupan seksual Anda, ada baiknya untuk mengenali penyebab masalah yang mengganggu redupnya libido Anda. Berikut ulasannya seperti dilansir Health24.

Stres

Ini menjadi penyebab utama libido menurun. Pasalnya, saat Anda lelah dan energi terkuras maka libidopun juga ikut terpengaruh.

Gaya hidup

Libido menurun juga bisa diakibatkan karena gaya hidup yang dijalani tidak sesuai. Oleh karena itu, ada baiknya untuk mulai melakukan hidup sehat.

Usia

Beberapa studi menyebutkan bahwa umur juga berkaitan dengan masalah seksual seseorang. Apalagi hormon yang tidak seimbang karena usia juga pada akhirnya memengaruhi penurunan libido.

Bentuk tubuh

Belajarlah untuk mencintai tubuh Anda. Pasalnya, saat Anda merasa tidak nyaman dengan kondisi diri sendiri maka pengaruhnya ada pada libido.

Anak

Memiliki tambahan anggota keluarga tentu saja sangat membahagiakan bagi orangtua. Namun hal itu juga mampu menurunkan gairah seksual mereka. Sebab, tak jarang orangtua terutama wanita merasa stres karena perhatiannya terbagi.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © BELAJAR NGESEX YUK... - belajarngesex - Powered by Blogger - Designed by motivaziuno -